Selasa, 14 September 2010

Mencari Bintang Utara

jika mencari bintang utara sebelum nya harus menemukan bintang kutub, karena bintang kutub bisa dilihat terus menerus selama setahun dilangit utara. Dengan mengetahui keberadaan intang kutub bisa mengetahui arah dengan mudah. Bagaimana Cara Mencari Bintang Utara ? : caranya mencari bintang Biduk atau rasi Cassiopeia, bintang kutub bisa dicari. Bintang Biduk ada tujuh bintang jika disambungkan seperti sendok atau centong jika ketemu cari Rasi Cassiopeia ada lima bintang jika disambungkan seperti huruf W. di antara Bintang Biduk dan Rasi Cassiopeia maka ada bintang utara.

Cara Mencari Bintang Utara
Dengan pedoman Rasi Bintang Biduk
Dengan menghubungkan 1&2, lalu hitung lima kali jarak nya, dapat ditemukan bintang utara.

Dengan pedoman Rasi Bintang Cassiopeia
Dengan menarik garis A ke B, lalu tarik garis lagi ke C ke D, lalu hitung jarak antara titik temu kedua garis itu ke titik E. Bintang Utara dapat ditemukan dengan menghitung 5 kali jarak yang sama ke titik E.

Pada zaman dahulu bintang orang-orang memakai Bintang Utara untuk mencari jalan.
Sebenar nya bukan bintang-bintang yang bergerak. Bintang-bintang seola-ola berpindah kearah timur ke barat karena bumi yang berotasi dari barat ke timur.

Tidak ada komentar: